Untuk menunjang sebuah usaha tentunya berbagai cara akan dilakukan untuk menghindari kerugian, seperti dengan menjaga masa layak pakai atau expired suatu produk makanan ataupun bahan makanan agar dapat bertahan lebih lama. Saat ini kita akan membahas beberapa jenis ruang pendingin terbaik yang disarankan untuk dapat menunjang bisnis anda. Ruang pendingin ini di bedakan dalam dua kategori, yaitu ruangan khusus untuk produk dingin(Chiller) dan produk beku(Freezer), seperti berikut.
1. Ruang Pendingin (Split Cold Room) : GAC-75
Ruang pendingin type ini memiliki ukuran 2 x 2 x 2.5 meter dengan body ruangan yang terbuat dari Hot dipped galvanis colorbond 0,45 mm, dan ketebalan panel Polyurethane 10 cm. Dilengkapi kapasitas Volume 7.500 liter, sangat cocok untuk menyimpan berbagai bahan makanan seperti ikan, daging dan sayuran. Ruang pendingin type ini terbagi menjadi 2 kategori seperti berikut :
Ruangan Pendingin Khusus untuk Produk Dingin (Chiller) : GAC-75
Ruangan pendingin ini dikhususkan untuk menyimpan suatu produk atau bahan makanan seperti buah dan sayuran. Oleh karena itu ruang pendingin jenis ini memiliki suhu yang dapat disesuaikan antara 2 ~ 4 derajat celcius. Untuk spesifikasi lebih lengkapnya, seperti berikut :
- Dimensi : P. 2 Meter x L. 2 Meter x T. 2.5 Meter
- Suhu : 2 ~ 4 Derajat celcius
- Kapasitas Volume : 7.500 Liter
- Kapasitas Penyimpanan : 1.500 Kg
- Condensing Unit Type : Embraco ECC1007M1Z
- Daya Listrik : 870 Watt
- Tegangan : 220 Volt
- Evaporator Type : EEC3001M1Z
Ruangan Pendingin Khusus untuk Produk Beku (Freezer) : GAC-75
Ruangan Pendingin ini dikhususkan untuk menyimpan suatu produk atau bahan makanan seperti ikan dan daging, karena bahan makanan ini membutuhkan suhu -20 derajat atau lebih untuk dapat bertahan dalam jangka waktu lebih lama. Untuk spesifikasi lebih lengkapnya, seperti berikut :
- Dimensi : P. 2 Meter x L. 2 Meter x T. 2.5 Meter
- Suhu : -20 Derajat celcius
- Kapasitas Volume : 7.500 Liter
- Kapasitas Penyimpanan : 2.600 Kg
- Condensing Unit Type : Tecumseh ECC2015L1Z
- Daya Listrik : 1.230 Watt
- Tegangan : 220 Volt
- Evaporator Type : EEC3002L1Z
2. Ruang Pendingin (Split Cold Room) : GAC-116
Ruang pendingin type ini memiliki ukuran yang lebih besar dari type sebelumnya yaitu 3 x 2 x 2.5 meter dengan body ruangan yang sama terbuat dari Hot dipped galvanis colorbond 0,45 mm, dan ketebalan panel Polyurethane 10 cm. Ruang pendingin ini dilengkapi kapasitas Volume 11.600 liter, sangat cocok untuk menyimpan berbagai bahan makanan seperti ikan, daging dan sayuran dalam skala besar, ruangan pendingin ini biasa digunakan pada restoran. Ruang pendingin type ini dibedakan menjadi 2 kategori seperti berikut :
Ruang Pendingin Khusus untuk Produk Dingin (Chiller) : GAC-116
Ruangan pendingin ini dikhususkan untuk menyimpan suatu produk atau bahan makanan seperti buah dan sayuran. Oleh karena itu ruang pendingin jenis ini memiliki suhu yang dapat disesuaikan antara 2 ~ 4 derajat celcius. Untuk spesifikasi lebih lengkapnya, seperti berikut :
- Dimensi : P. 3 Meter x L. 2 Meter x T. 2.5 Meter
- Suhu : 2 ~ 4 Derajat celcius
- Kapasitas Volume : 11.600 Liter
- Kapasitas Penyimpanan : 2.600 Kg
- Condensing Unit Type : Embraco ECC2010M1Z
- Daya Listrik : 1.445 Watt
- Tegangan : 220 Volt
- Evaporator Type : EEC3002M1Z
Ruang Pendingin Khusus untuk Produk Beku (Freezer) : GAC-116
Ruangan Pendingin ini dikhususkan untuk menyimpan suatu produk atau bahan makanan seperti ikan dan daging, karena bahan makanan ini membutuhkan suhu -20 derajat atau lebih untuk dapat bertahan dalam jangka waktu lebih lama. Untuk spesifikasi lebih lengkapnya, seperti berikut :
- Dimensi : P. 3 Meter x L. 2 Meter x T. 2.5 Meter
- Suhu : -20 Derajat celcius
- Kapasitas Volume : 11.600 Liter
- Kapasitas Penyimpanan : 4.500 Kg
- Condensing Unit Type : Maneurop ECC3017L5Z
- Daya Listrik : 1.640 Watt
- Tegangan : 380 Volt
- Evaporator Type : EEC3003L1Z
3. Ruang Pendingin (Split Cold Room) : GAC-245
Ruang pendingin type ini memiliki ukuran paling besar yaitu 4 x 3 x 2.5 meter dengan body ruangan yang sama terbuat dari Hot dipped galvanis colorbond 0,45 mm, dan ketebalan panel Polyurethane 10 cm. Ruang pendingin ini dilengkapi kapasitas Volume 24.500 liter, sangat cocok untuk menyimpan berbagai bahan makanan seperti ikan, daging dan sayuran dalam skala besar, pengaplikasian ruang pendingin type ini biasanya untuk industri perikanan dan restoran besar. Ruang pendingin type ini juga terbagi menjadi 2 kategori seperti berikut :
Ruang Pendingin Khusus untuk Produk Dingin (Chiller) : GAC-245
Dengan ukuran ruangan yang sangat besar biasanya ruang pendingin type ini digunakan industri pertanian dan perkebunan, seperti penghasil cabai, sayur, dan buah-buahan. Dilengkapi suhu 2 ~ 4 derajat celcius sangatlah cocok untuk menjaga ketahanan dan kualitas produk yang disimpan agar tidak rusak. Untuk spesifikasi lebih lengkapnya, seperti berikut :
- Dimensi : P. 4 Meter x L. 3 Meter x T. 2.5 Meter
- Suhu : 2 ~ 4 Derajat celcius
- Kapasitas Volume : 24.500 Liter
- Kapasitas Penyimpanan : 5.600 Kg
- Condensing Unit Type : Maneurop ECC3017M5Z
- Daya Listrik : 1.700 Watt
- Tegangan : 380 Volt
- Evaporator Type : EEC3003M1Z
Ruang Pendingin Khusus untuk Produk Beku (Freezer) : GAC-245
Ruangan Pendingin ini dikhususkan untuk dapat menyimpan suatu produk atau bahan makanan seperti ikan dan daging dalam skala besar, karena bahan makanan ini membutuhkan suhu -20 derajat atau lebih untuk dapat bertahan dalam jangka waktu lebih lama. Untuk spesifikasi lebih lengkapnya, seperti berikut :
- Dimensi : P. 4 Meter x L. 3 Meter x T. 2.5 Meter
- Suhu : -20 Derajat celcius
- Kapasitas Volume : 24.500 Liter
- Kapasitas Penyimpanan : 6.400 Kg
- Condensing Unit Type : Maneurop ECC4030L5Z
- Daya Listrik : 2.230 Watt
- Tegangan : 380 Volt
- Evaporator Type : EEC2156L1Z
Demikian penjelasan tentang 3 type ruang pendingin yang dapat menjaga ketahanan dan kualitas produk untuk mampu bertahan lebih lama, sehingga dapat menunjang usaha dan bisnis anda.