2 Type Alat Pengaduk Nasi Sushi yang cocok untuk Restoran Jepang

alat pengaduk nasi sushi

Salah satu elemen utama dalam sajian sushi adalah nasi. Beras yang diolah menjadi nasi sushi harus memiliki tekstur yang lengket dan kenyal dari biasanya, jika menggunakan jenis beras yang tidak tepat dapat mempengaruhi gulungan sushi yang dihasilkan. Berikut ini kita akan membahas lengkap kedua type alat pengaduk nasi sushi yang cocok untuk restoran Jepang. Alat ini dilengkapi dengan fitur dan teknologi modern yang mampu mempermudah proses pembuatan nasi sushi untuk skala restoran.

1. Alat Pembuat Sushi Pengaduk Nasi Kapasitas Kecil (Rice Mixer) : FTM-MRM

alat pengaduk nasi sushi

Alat pengaduk nasi sushi ini merupakan alat yang dapat mengaduk 4 hingga 6 kilogram nasi dalam sekali proses secara otomatis, alat ini memiliki body berukuran panjang 59 cm, lebar 65 cm, dan tinggi mencapai 60.5 cm. Untuk pengoperasian alat ini menggunakan tenaga listrik dengan daya yang dibutuhkan sebesar 90 watt dengan tegangan listrik 220V/1Phase. Alat pengaduk nasi sushi ini memiliki sistem pengoperasian yang cukup mudah untuk digunakan, sehingga dapat mempermudah dan membantu proses pembuatan nasi sushi agar lebih sempurna.

Spesifikasi Alat Pembuat Sushi Pengaduk Nasi Kapasitas Kecil (Rice Mixer) : FTM-MRM

  • Dimensi : 59 cm x 65 cm x 60.5 cm
  • Kapasitas : 4 ~ 6 kg / proses
  • Konsumsi Daya Listrik : 90 Watt
  • Tegangan Listrik : 220V/1P
  • Berat Mesin : 60 Kg

2. Alat Pembuat Sushi Pengaduk Nasi Kapasitas Besar (Rice Mixer) : FTN-550R

alat pengaduk nasi sushi

Untuk alat pengaduk nasi sushi type yang kedua ini memiliki body dan kapasitas yang lebih besar dari type sebelumnya, dengan dimensi mesin mencapai panjang 72.2 cm, lebar 75.6 cm, dan tinggi 100.5 cm. Alat ini mampu mengaduk nasi sushi hingga 20 sampai 30 kilogram sekali pengoperasian, dengan menggunakan daya listrik sebesar 220 watt. Alat pengaduk nasi sushi ukuran besar ini cocok sekali untuk digunakan pada restoran Jepang, karena dengan kapasitasnya yang cukup besar mampu memproduksi nasi sushi dengan cepat dalam jumlah yang banyak.

Spesifikasi Alat Pembuat Sushi Pengaduk Nasi Kapasitas Besar (Rice Mixer) : FTN-550R

  • Dimensi : 72.2 cm x 75.6 cm x 100.5 cm
  • Kapasitas : 20 ~ 30 kg / proses
  • Konsumsi Daya Listrik : 220 Watt
  • Tegangan Listrik : 220V/1P
  • Berat Mesin : 180 Kg

Sekian untuk penjelasan lengkap kedua type alat pengaduk nasi sushi yang cocok untuk restoran Jepang.



Mesin Raya, pusat penjualan mesin-mesin berkualitas. Distributor mesin-mesin pengolah makanan, mesin industri, cold storage, mesin pengemas, mesin resto dll.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

1