Mesin Penggorengan Terbaik yang cocok untuk Restoran Cepat Saji

mesin penggorengan

Kecepatan produksi makanan dalam Restoran cepat saji sangatlah singkat dan tidak dapat diragukan lagi, karena dengan menggunakan mesin penggorengan ini mampu mempermudah dan mempercepat proses menggoreng, dengan menggunakan sistem bertekanan seperti presto mampu menggoreng ayam, bebek, ikan, dan lain-lain menjadi lebih empuk dan lebih garing. Berikut penjelasan lengkap mesin penggorengan terbaik kami yang cocok untuk restoran cepat saji.

Mesin Penggorengan Gas Presto Bertekanan (Gas Pressure Fryer) : MDXZ-25B

mesin penggorengan

Mesin penggorengan ini menggunakan sistem penggorengan bertekanan seperti presto sehingga membuat makanan yang dihasilkan lebih empuk dan garing, dengan gas bertekanan rendah membuat mesin ini lebih hemat dalam penggunaan gas nya, body mesin ini terbuat dari stainless steel dengan desain yang kokoh. Beberapa fitur yang dimiliki mesin penggorengan terbaik ini ada seperti, thermostat untuk mengatur suhu antara 50 hingga 200 derajat celcius, digital control, dan safety valve sehingga lebih aman untuk penggunanya.

Spesifikasi Mesin Penggorengan Gas Presto Bertekanan (Gas Pressure Fryer) : MDXZ-25B

  • Dimensi : 56 cm x 100 cm x 115 cm
  • Dimensi Tangki Penggorengan : 34 cm x 40 cm x 32 cm
  • Kapasitas Tangki Penggorengan : 25 Liter
  • Konsumsi Daya : 42.000 BTU
  • Berat Mesin : 100 kg

Sekian untuk penjelasan lengkap tentang mesin penggorengan terbaik yang cocok untuk Restoran cepat saji.



Mesin Raya, pusat penjualan mesin-mesin berkualitas. Distributor mesin-mesin pengolah makanan, mesin industri, cold storage, mesin pengemas, mesin resto dll.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

1