Mesin Pengupas Kentang yang cocok untuk digunakan pada Skala Industri

mesin pengupas kentang

Berikut ini adalah jenis mesin pengupas kentang yang memiliki kapasitas produksi yang cukup besar, sehingga sangat cocok untuk digunakan pada skala industri. Selain fungsinya yang sangat membantu, mesin pengupas kentang ini juga dirancang dengan body yang kokoh dan tahan dari karat. Berikut penjelasan lengkapnya.

Mesin Pengupas Kentang Ukuran Besar (Mesin Potato Peeler) : HLP-15

mesin pengupas kentang

Mesin produksi ini memiliki kapasitas produksi yang cukup besar mencapai 15 kilogram per 2 menit. Dalam pengolahannya, mesin ini membutuhkan tenaga listrik dengan daya sebesar 750 watt saja untuk pengoperasiannya. Sedangkan untuk tegangan listrik yang dibutuhkan hanya 220V/1P/50Hz. Selain itu, mesin ini juga dilengkapi dengan body yang terbuat full dari stainless steel sehingga mudah untuk dibersihkan dan terhindar dari karat. Untuk ukuran body dari mesin pengupas kentang ini dengan panjang 64 cm x lebar 52 cm x tinggi 122 cm dan berat mencapai 61 kilogram. Itulah mengapa mesin pengupas kentang jenis ini sangat cocok untuk digunakan pada skala industri.

Spesifikasi Mesin Pengupas Kentang Ukuran Besar (Mesin Potato Peeler) : HLP-15

  • Dimensi : 64 cm x 52 cm x 122 cm
  • Kapasitas Produksi : 15 kg / 2 menit
  • Tegangan Listrik : 220V/50Hz/1P
  • Daya Listrik : 750 Watt
  • Berat Mesin : 61 Kg

Sekian untuk penjelasan lengkap dari jenis mesin pengupas kentang yang cocok untuk digunakan pada skala industri.



Mesin Raya, pusat penjualan mesin-mesin berkualitas. Distributor mesin-mesin pengolah makanan, mesin industri, cold storage, mesin pengemas, mesin resto dll.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

1