Memang paling tidak enak, kalau kamar dapur atau ruangan apapun itu terasa lembab, ruangan menjadi lembab karena salah satu sebabnya adalah udara dalam ruangan mengendap dalam ruangan tersebut, sehingga tidak bisa diganti dengan udara baru yang lebih segar. Selain itu, tidak adanya pertukaran udara dalam ruangan, dikarenakan tidak adanya jalur pertukaran udara tersebut, dalam hal ini bisa jendela atapun lubang angin. Jika suatu ruangan dalam rumah lembab, maka, akan menimbulkan bakteri dan kuman, serta akan membuat furniture menjadi tidak awet. Oleh karena itu, ada baiknya untuk menjaga agar suatu ruangan tidak lembab dan lebih memperhatikan sirkulasi udara dalam ruangan tersebut.
Bila, suatu ruangan tidak memiliki jendela, maka memerlukan alat yang bisa menghilangkan uap air di udara, ada berbagai macam alat, salah satunya Dehumidifier. Alat Apa itu? Dehumidifier adalah mesin yang berfungsi untuk menghilangkan uap air di udara. Apakah alat ini memang dibutuhkan? Kondensasi di udara dapat menyebabkan beberapa masalah bagi orang-orang, suhu udara yang baik adalah harus tetap pada tingkat kelembaban 50 persen, Ini adalah suasana yang nyaman untuk banyak orang.
Disini kami memberikan solusi dengan Mesin Penghilang Kelembaban atau Refrigerated Dehumidifier (Dryer) FDH-290BC. FDH-290BC adalah mesin penyedot lembab dengan teknik refrigerasi (memakai kompressor), mesin juga sebagai pengering udara yg keluar berkisar 30 ~ 38°C ( kurang lebih 3 ~ +5°C diatas suhu ruang), dan mampu menyedot 90 liter per hari, sehingga tidak merusak kualitas produk yg rentan terhadap panas.
Dengan berbagai fitur kemudahan dalam pemasangan (dapat dipindah), digital humidity display, electric protection, error indicator, start-up time set, drainase, dan automatic defrosting. Hanya dengan harga US$ 675 Anda dapat miliki mesin ini untuk menjaga kualitas produk Anda.