Mesin Pengemas Makanan yang biasa digunakan pada Supermarket

mesin pengemas makanan

Mesin pengemas makanan atau bisa juga disebut mesin wrapping ini berfungsi untuk membungkus berbagai produk buah dan sayuran dengan plastik film. Mesin ini sering digunakan supermarket untuk membungkus produk nya yang akan dijual, agar terlihat lebih rapi dan menarik. Namun ada juga beberapa supplier yang menggunakan mesin ini untuk membungkus olahan makanan kering. Berikut ini penjelasan lengkap mengenai mesin pengemas makanan yang biasa digunakan pada supermarket ini.

Mesin Wrapping (Hand Wrapper) : HW-450

mesin pengemas makanan

Mesin pengemas makanan ini memiliki ukuran body dengan panjang 50 cm x lebar 58 cm x tinggi 18 cm, ukuran plastik film dengan panjang maksimal 45 cm. Pengoperasian mesin ini menggunakan tenaga listrik dengan daya yang dibutuhkan sebesar 300 watt. Mesin pengemas ini menggunakan kontrol tombol sehingga aman digunakan. Berikut spesifikasi mesin pengemas makanan type HW-450 ini :

  • Dimensi : 50 cm x 58 cm x 18 cm
  • Daya Listrik : 300 watt
  • Berat Mesin : 5 kg

Demikian penjelasan mengenai mesin pengemas makanan yang biasa digunakan pada supermarket.



Mesin Raya, pusat penjualan mesin-mesin berkualitas. Distributor mesin-mesin pengolah makanan, mesin industri, cold storage, mesin pengemas, mesin resto dll.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

1